Sentra Kripik Bandar Lampung

| Senin, 18 Februari 2013


KERIPIK PISANG

Nah sobat kali ini saya akan memberikan informasi tentang makanan khas Lampung,,
Langsung aja deh,,!
Keripik pisang adalah salah satu dari sekian banyak makanan khas Lampung yang tidak boleh sobat lewatkan untuk dicicipi saat berkunjung Kota Bandar Lampung. Makanan ringan ini hampir tersedia di setiap pusat oleh-oleh di kota tersebut. Salah satu sentra industri keripik pisang yang cukup terkenal berada di Jalan Pagar Alam atau biasa juga disebut kawasan Gang PU Kedaton. Tercatat, di kawasan sekitar sepanjang 4 kilometer ini lebih dari 50 kios yang berjejer untuk mengolah dan memasarkan keripik pisang dengan berbagai merek. Pengusaha keripik pisang di kawasan ini sebagian menjadi mitra binaan perusahaan-perusahaan, dan sebagian yang lain merupakan usaha mandiri.

Sentra Keripik Pisang Jalan Pagar Alam banyak diminati pengunjung karena produk yang ditawarkan tersedia dalam berbagai pilihan rasa, mulai dari rasa original, asin, manis, janggung bakar, strobery, melon, cokelat, vanila, asin manis,. Selain itu, kawasan ini juga menyediakan aneka keripik lain, seperti keripik ketela, tales, nangka, dan sukun.
Gimana sobat ? ingin menyicip Kripik Pisang khas Lampung,?? Di jamin enak deh,!disana sobat bisa menyicip dan membeli makanana khas Lampung yang enak dan harga terjangkau
C.      Lokasi
Sentra Industri Keripik Pisang Kota Bandar Lampung terletak di Jalan Pagar Alam No.1, Kelurahan Segalamider, Kecamatan Kedaton, Kota Bandar Lampung. 
(Pribadi)

(sumber gambar: pribadi)
gamabar disamping ini merupakan gerbang utama masuk menuju sentra kripik.









 (Sumber Gambar: Pribaadi)
gambar disamping ini merupakan salah satu toko yang menyediakan olahan kripik,dan makanan khas Lampung lainnya.














 Gambar disamping ini merupakan salah satu toko olahan yang ada di sepanjang gang PU

0 komentar:

Posting Komentar

Next
▲Top▲